ilmu2hrd.blogspot.com

Pages

Teori Lewin kepribadian/ilmu alam Kepribadian/Pemahaman Kepribadian dalam bekerja

 Teori Lewin tidak hanya menggunakan matematika dalam memahami proses psikologi namun juga menggunakan ilmu alam, diantaranya sbb :

a. Energi yakni tiap gerak atau kerja pasti menggunakan energi, Pribadi dipandangnya sebagai sistem energi-energi yang menyebabkan kerja psikologis disebutkan energi Psiknis.

b. Tension yakni keadaan pribadi , keadaan relatif daerah dalam pribadi yang satu terhadap daerah yang lain /Sistem. Keadaan tegang pada suatu sistem cenderung untuk menyamakan diri dengan sistem disekitarnya, sehingga tegangannya sama dengan sistim lain-lainya.


Dlam gambar untuk menurunkan tegangan maka dipindah energi yang lebih afsiran dalam lingkaran ke yang lebih rendah bagian sistem diluar lingkaran, semisal orang yang punya masalah maka proses berpikir itu adalah penyeimbangan tegangan.

c. Need/Kebutuhan yakni keadaan atau sifat yang meningkatkan ketegangan misalnya haus,lapar dll, keinginan sesuatu misalnya beli mobi, beli rumah dll, mengerjakan sesuatu misalkan bermain bola, nonton dll.

d. Valance/Nilai yakni menggambarkan sifat daripada lingkungan psikologis atau nilai psikologis itu bagi pribadi.


Gambar kiri valensi positif jika tegangan rasa lapar berkurang jika memperoleh makanan, namun bernilai negatif jika menjauhi meningkatkan ketegangan.

Gambar kanan valensi bernilai positif jika justru menghindari anjing mengurrangi ketegangan akibat ketakutan, namun jika mendekati anjing justru meningkatkan ketegangan takut.

Jadi vaensi positif jika menarik, valensi negatif bersifat menoak.

d. Vektor yakni kekuatan yang mendorong untuk menstabilkan tegangan.


Itu arah vektor bisa beubah-ubah sesuai keadaan, anak melihat estalase boneka namun tidak punya uang, maka coba minta ke ibunya untuk dapat membeli boneka namun gagal, lalu mencoba mencari pinjaman uang pada temannya untuk dapat memiliki boneka tsb.

e. Lewin berpegang pada prinsip psyichological homeostatis, dan menganggap tujuan semua proses psikologis itu adalah kembali ke keseimbangan jiwa, yaitu keadaan tanpa tegangan, proses seperti ini yang dimanfaatkan oleh pengiklan yakni memancing ketegangan bervalensi positif.












No comments: