ilmu2hrd.blogspot.com

Pages

Psikotes pada Pemimpin dan Pegawai

Dalam Psikotes akan diketahui IQ dan Bakat Khusus, dimana Pemimpin haruslah berIq tinggi dan berbakat  khusus terutama kreatifitas.

Dalam Praktek Psikotes terhadap IQ adalah terdiri beberapa aspek dianalisa faktor menjadi rata-rata, yang meliputi aspek numerik, verbal, logika, analisa sintesa, deret angka, memory, comprehension dll.

Bakat Khusus meliputi Kreatifitas, mechanical, dan aspek-aspek sikap kerja. Secara dasar teori dari psikotes adalah teori kepribadian analisa faktor yang diungkap oleh beberapa psikiater diantaranya Spearman, H.J. Eysenck, Raymond.B. Cattell dll.

No comments: